"Masih menunggu informasi kondisi beliau," kata Benny.
Sejumlah aparat turut menjadi sasaran massa saat kerusuhan. Polda Papua masih mendata korban.
Lukas Enembe meninggal di RSPAD Jakarta pada Selasa (26/12). Lukas meninggal saat menjalani hukuman 10 tahun penjara atas kasus suap. Jenazah Lukas kemudian dibawa ke Jayapura untuk dimakamkan hari ini.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: riau.harianhaluan.com
Artikel Terkait
Isra Miraj: Saat Waktu Tak Lagi Jadi Patokan
Bambang Tri Mulyono Kembali ke Meja Hijau, Gugat Ijazah Presiden di Ulang Tahunnya
Tito Karnavian Kualat Lupa Sebut Nama Purbaya di Rapat Satgas Aceh
RSUD di Sumatera Kembali Beroperasi, Namun Sejumlah Puskesmas Masih Terhenti