"Lagi dicek, belum ada laporan dari pihak korban. Akan tetap kami selidiki," kata Murodih saat dikonfirmasi, Jum'at (31/5/2024).
Murodih pun berharap agar korban segera melaporkan kejadian itu ke pihaknya guna memudahkan penanganan hukum lebih lanjut.
"Korban ditunggu laporannya untuk kami cek TKP," pungkasnya
Sumber: Tribunnews
Artikel Terkait
KPK Ungkap Skema Suap Pajak, Negara Rugi Rp 59 Miliar
Maling Dana Haji: Kezaliman yang Berani Halangi Panggilan Langit
Delapan Tahun Berlalu, Tere Liye Buka Suara Soal Sindiran ke Petugas Pajak
Laba Sawit Menguap ke Singapura, Indonesia Cuma Dapat Sisa