BANDUNG, murianetwork.com - Menteri Kominfo Budi Arie Setiadi berharap generasi Z bisa menjadi aktor penting dalam menangkal penyebaran hoaks di media sosial.
"Memilih yang bijak, juga bijak dalam bersuara terutama jempol supaya jempolnya dibijaksanakan sehingga tidak menyebarkan hoaks sebelum membaca dan men-share," tuturnya di Bandung, Kamis (18/1/2024).
Khusus penyebaran isu hoaks, dia menyebutnya naik menjelang pemilu 2024. Dia membandingkannya dengan gelaran Pemilu sebelumnya.
Baca Juga: Ramalan Zodiak Virgo, Hari Ini Jumat, 19 Januari 2024: Siap-siap Menunggu Hasil Sesuai Ekspektasi
Persebaran isu hoaks di tahun 2018-2019 berjumlah 714.
Ada penurunan di tahun-tahun berikutnya.
Namun, menjelang pemilu 2024 isu hoaks kembali naik menjadi 204 sejak Januari 2023- Januari 2024.
Dia menyebutkan, kekacauan informasi merupakan tantangan di era digital.
Artikel Terkait
Trump Kukuhkan Arab Saudi sebagai Sekutu Utama Non-NATO dalam Jamuan Megah di Gedung Putih
Kemenimipas Gelar Hari Bakti Perdana, Pacu Transformasi Layanan Publik Menuju Indonesia Emas 2045
Gubernur Jabar Gagas Mahasiswa Teknik Sipil Jadi Konsultan Pengawas Proyek, Dapat Honor Rp 300 Ribu Per Hari
Mediasi Polisi Akhiri Konflik Warga Tanggamus yang Dipicu Bola Nakal