murianetwork.com - Calon wakil presiden atau Cawapres nomor urut 3 Mahfud MD berkomentar soal ancaman penembakan kepada Anies Baswedan.
Mahfud MD menegaskan jika benar, maka ancaman tersebut harus diselidiki pihak kepolisian.
Sehingga, kata Mahfud, orang tersebut bisa dilacak dan ditangkap.
Namun, kata Mahfud MD, bisa saja ancaman tersebut tidak serius, tapi hanya dikeluarkan untuk menimbukkan simpati saja.
Untuk itu, tegas Mahfud, semuanya harus diselidiki secara benar agar terungkap semuanya.
Baca Juga: Di Kendari, Anies Baswedan Janji Membangun 40 Kota di Indonesia
Artikel Terkait
Pak Ogah di Pesing Diamankan Polisi Usai Aksi Kekerasan Viral
Gus Yaqut Ditahan KPK, Kuota Haji Tambahan Picu Dugaan Korupsi Triliunan
Gus Yaqut Segera Ditahan, KPK Ungkap Skema Triliunan di Balik Kuota Haji
KUHP Baru 2026: Pasal Karet dan Ancaman Bungkam Kritik