murianetwork.com - Ketua DPP PDIP Puan Maharani angkat bicara terkait kasus penganiayaan relawan Ganjar Pranowo di Boyolali.
Dengan tegas Puan Maharani menuntut agar proses hukum terkait kasus penganiayaan tersebut terus diawasi dan dipercepat.
Dikutip dari youtube kompas, Puan Maharani menekankan pentingnya tindak lanjut yang cepat dan tepat.
Puan Maharani menyatakan, "Saya baru saja berbicara dengan Pak Bupati, saya meminta agar proses hukum dapat ditindaklanjuti dengan cepat,”.
“Kita harus membuka apa yang terjadi dan memastikan bahwa hukum ditegakkan sesuai aturan yang berlaku,” tambhanya.
Artikel Terkait
Pramono Anung Tegaskan JPO Sarinah Akan Dibangun Kembali, Utamakan Akses Difabel
Indonesia dan Turki Sepakati Aksi Nyata, Dari Gaza hingga Industri Pertahanan
Prajurit Gugur di Nduga, Ayah Banggakan Tekad Baja Anaknya yang Tak Pernah Menyerah
Megawati Bikin Heboh, Nyanyikan Cinta Hampa di Panggung Rakernas PDIP