MURIANETWORK.COM -Staf Ahli Menteri Ketenagakerjaan Yassierli, Haryanto dan tiga orang lainnya resmi menggunakan rompi oranye tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kamis, 17 Juli 2025.
Pantauan RMOL, usai menjalani pemeriksaan selama 8,5 jam sejak pukul 10.00 WIB hingga pukul 18.25 WIB di Gedung Merah Putih KPK, Jalan Kuningan Persada Kav 4, Setiabudi, Jakarta Selatan, empat orang tersangka resmi mengenakan rompi oranye tahanan saat turun dari ruang pemeriksaan di lantai dua.
Dengan tangan diborgol besi, keempat tersangka itu digiring petugas KPK menuju ruang konferensi pers.
Artikel Terkait
Bupati Pati Digiring KPK Usai Upaya Penghadangan di Bandara
KPK Amankan Wali Kota Madiun dan 14 Orang Lain dalam OTT, Uang Ratusan Juta Jadi Bukti
KPK Didorong Usut Tuntas, Bos Travel Haji Masih Berkeliaran
Ferdinand Hutahaean Tantang KPK Periksa Jokowi Terkait Kasus Kuota Haji