murianetwork.com - Beomgyu dari Tomorrow X Together atau biasa disebut TXT baru saja membuat akun Instagram pribadi, dengan nama @bamgyuuuu.
Beomgyu membuka akun pada Rabu, 3 Januari 2024 dan langsung diikuti oleh para penggemarnya.
Baca Juga: Ada 12 Idol! Ini Rincian Line Up Golden Disc Awards 2024 di Jakarta, Venuenya di...
Padahal baru saja dibuka, sudah ada 1 juta pengikut dan terpantau masih akan terus bertambah.
Dua member lain sebelumnya sudah terlebih dahulu membuka akun Instagram pribadi, yaitu Yeonjun dan Soobin. Beomgyu adalah member ketiga yang membuka.
Artikel Terkait
Babak Pahit Ruben Amorim di Old Trafford Berakhir dengan Pemecatan
Mario G Klau Siapkan Konser Spesial untuk Rayakan Satu Dekade Berkarya
Fitri Salhuteru Bantah Tuduhannya, Sebut Nikita Mirzani yang Kerap Lakukan Doxing
Andhara Early Akhiri 14 Tahun Pernikahan, Ungkap Perjuangan Melawan Anxiety