"Tidak ada barang bukti lain yang kami temukan selain barang bukti yang awal kami temukan di TKP, yaitu narkotika jenis sabu dan alat isap sabu," tutur Panjiyoga.
Panjiyoga mengungkapkan mengenai kondisi Virgoun dan PA. Keduanya berada dalam kondisi sehat. "Kemarin sudah kami lakukan tes kesehatan terhadap kedua orang tersebut," ucapnya.
Sumber: kumparan
Artikel Terkait
Foto Viral dan Komentar Lama: Benarkah Jule dan Jefri Nichol Lebih dari Sekadar Teman?
Mentan Amran Salah Sebut Nama Gubernur Jabar, Ruang Rapat Bergemuruh Tawa
Ammar Zoni Berharap Tak Kembali ke Nusakambangan, Ungkap Alasan Pilih Cipinang
Ivan Gunawan Ungkap Transformasi Pribadi dan Proyek Masjid Impian