LOMBOK INSIDER – Komedian tanah air Mpok Alpa baru-baru ini mengisahkan mengalami kejadian merinding.
Mpok Alpa mengaku menerima teror kiriman celana dalam yang entah itu dari mana dan milik siapa tidak diketahui.
Tak hanya menerima teror kiriman celana dalam, Mpok Alpa mengaku alami kejadian mistis berupa sekelebat bayangan.
Namun anehnya, hanya CCTV di depan pagar saja yang mati, sementara CCTV lainnya masih hidup, sudah tentu hal tersebut dirasa aneh bagi Mpok Alpa.
“CCTV (depan) doang yang enggak hidup ,” kata Mpok Alpa, dikutip oleh LOMBOK INSIDER dari Youtube Intens Investigasi, pada hari Rabu tanggal (10/1/2024)
“Aneh nggak sih? Ya aneh lah,” lanjut Mpok Alpa.
Artikel Terkait
Dari Claudia hingga Cannes: Jejak Panjang Kirsten Dunst di Balik Layar
Inara Rusli Ungkap Rasa Mual Dengar Pernyataan Cinta Insanul Fahmi
Pandji Pragiwaksono Berurusan dengan Hukum, Konten Mens Rea Dituduh Penistaan
Ressa Rizky Rossano Gugat Denada di PN Banyuwangi, Klaim Anak Kandung dan Tuntut Miliaran