murianetwork.com – Samsung kini telah menghadirkan fitur-fitur canggih Galaxy AI di Galaxy S24 Series.
Fitur-fitur tersebut benar-benar terlihat amat menjanjikan, dalam membantu aktivitas pengguna menjadi jauh lebih mudah.
Nah, dibalik kekuatan AI yang dimilikinya tersebut, selain SoC flagship dengan unit NPU yang pasti powerful, ternyata ada perusahaan lain yang bekerjasama dengn Samsung untuk menghadirkan fitur-fitur canggih Galaxy AI tersebut.
Samsung saat ini telah bekerja sama dengan Google Cloud untuk fitur-fitur Galaxy AI tersebut.
Keduanya juga sudah mengumumkan tentang kemitraan baru berjangka panjangnya tersebut.
Baca Juga: Bakal Kembali 'Flat', Desain dan Spek Lengkap Samsung Galaxy S24 Series Bocor!
Artikel Terkait
Tarif Listrik PLN Tidak Naik Hingga 2025: Simak Daftar Lengkapnya
RAJA Pacu Ekspansi Agresif, Proyeksi Laba Melonjak dan Target Hara Saham Direvisi Tajam
Rupiah Bertahan di Tengah Badai Ketidakpastian Global, BI Perkuat Strategi Stabilisasi
Bank Indonesia Pacu Kredit Perbankan untuk Dongkrak Ekonomi 2026