LIHATJAMBI - Telur merupakan salah satu pangan dengan tingkat konsumsi tinggi di Indonesia.
Dalam memenuhi kebutuhan telur dalam negeri, Indonesia masih melakukan impor dari berbagai negara, seperti India, Jerman hingga Amerika Serikat (AS).
Dikutip pada Selasa 16 Januari 2024, Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), pada tahun 2023 Indonesia mengimpor telur unggas dengan nilai total US$ 13,346 juta.
Yang mengejutkan, angka tersebut meningkat dari tahun 2022 dengan nilai impor sebesar US$ 12,209 juta.
Artikel Terkait
Pasar Tenaga Kerja AS Mandek, Tapi Tingkat Pengangguran Justru Menyusut
Beras untuk Rakyat 2026 Dijamin Aman, Stok Bulog Capai 3,2 Juta Ton
Iran di Ambang Perubahan: Krisis Ekonomi dan Gejolak Sosial Menggerus Fondasi Republik Islam
Bulog Siapkan Satu Juta Ton Beras Premium untuk Ekspor ke Pasar ASEAN