murianetwork.com - Kabupaten Kendal di Jawa Tengah dikenal sebagai salah satu penghasil durian terbesar di Indonesia.
Pada tahun 2022, produksi durian di Kabupaten Kendal mencapai 35,063,30 kuintal.
Jumlah durian tersebut tampak menurun dari tahun sebelumnya.
Dimana pada tahun 2021, Kabupaten Kendal produksi durian sebanyak 43,935,00 kuintal.
Sejumlah durian tersebut berasal dari berbagai kecamatan di Kabupaten Kendal.
Artikel Terkait
Gubernur Pramono Tegaskan JPO Sarinah Dibangun, Akses Bawah Tetap Dibuka
Polisi Siap Panggil Dua Saksi Kasus Pandji Pragiwaksono
Pandji dan Batas Humor: Ketika Lelucon Menyentuh Tubuh
Gol Bunuh Diri di Menit Akir Antarkan Vietnam U-23 ke Ambang Perempatfinal