Bagian kepala Aiptu Junaedi dipukul oleh salah satu pelaku menggunakan besi panjang. Hal itu membuat korban terluka hingga dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan.
“Aiptu Jumaldi hingga saat ini masih dalam perawatan medis di rumah sakit akibat luka dari benturan benda tumpul pada pelipis kepala mendapatkan beberapa jahitan,” tutupnya. Meski terluka, Aiptu Junaedi berhasil menangkap para pelaku.
Kedua orang pelaku berikut barang bukti saat ini sudah diamankan di Mapolsek Serang Baru untuk pemeriksaan lebih lanjut. "Pelaku saat ini sudah kami amankan berikut barang bukti kejahatannya," tutupnya
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Doktif Tegas Tolak Ajakan Damai Richard Lee: Ora Sudi!
Herdman Tiba, Sorotan Langsung ke Duel Panas Persib vs Persija
Kadin Siap Pacu Ekonomi 2026, Targetkan Pertumbuhan Tembus 5,4%
Kemarahan Warga Minneapolis Meledak, Aksi Massa Serentak Guncang AS Usai Penembakan oleh ICE