Yamaha Lepas Inline-Four, V4 Biru Monster Resmi Mengaum di Jakarta

- Kamis, 22 Januari 2026 | 06:12 WIB
Yamaha Lepas Inline-Four, V4 Biru Monster Resmi Mengaum di Jakarta

Baginya, ini adalah perubahan besar yang bisa membawanya kembali ke persaingan perebutan gelar.

Di sisi lain, Alex Rins juga tak menyembunyikan antusiasmenya. Perhatiannya tertuju pada desain depan yang menurutnya memberi kesan modern dan garang.

Meski bersemangat, Rins tetap realistis. Ia mengakui bahwa motor baru ini masih butuh banyak evaluasi. Sesinya di Sepang nanti yang akan jadi ujian sebenarnya.

Tim sendiri sepenuhnya sadar dengan tantangan berat di depan mata. Mengganti filosofi dasar mesin bukan pekerjaan mudah. Massimo Meregalli, Team Director, dengan jujur mengakui hal ini.

Jelas sekali. Peluncuran di Jakarta ini bukan akhir, melainkan awal dari sebuah perjalanan panjang. Semua mata kini tertuju, menunggu bagaimana monster V4 biru itu akan berlaga di lintasan.


Halaman:

Komentar