Stasiun Jakarta Tercengang: 53 Ribu Penumpang Serbu Ibu Kota di Puncak Arus Balik

- Senin, 05 Januari 2026 | 00:30 WIB
Stasiun Jakarta Tercengang: 53 Ribu Penumpang Serbu Ibu Kota di Puncak Arus Balik

Kalau dibandingin dengan tahun lalu, peningkatannya jelas terlihat. Momen Nataru 2026 ini memang lebih hidup. Data 2025 mencatat 809 ribu lebih penumpang yang berangkat dari stasiun Daop 1 Jakarta. Tahun ini, grafiknya naik.

"Penjualan tikernya naik signifikan, di atas 8 persen," jelas Franoto.

"Karena arusnya masih berlangsung, angka ini mungkin masih bisa bertambah."

Suasana di stasiun seperti Gambir, Pasar Senen, atau Jakarta Kota dipastikan masih akan sangat ramai hingga malam nanti. Petugas pun disiagakan ekstra untuk mengatur kerumunan ini.


Halaman:

Komentar