Namun, Basuki menegaskan, pembangunan istana wakil presiden akan dimulai pada tahun ini. Menurutnya, Presiden juga sudah menyetujui desain gedung istana wakil presiden. "Saya belum (dapat) informasi pastinya mudah-mudahan Juni Juli," kata dia.
Ia menjelaskan, desain istana wakil presiden berubah karena Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta dilakukan revisi. Oleh karena itu, pembangunannya pun juga baru akan dimulai.
Sumber: populis
Artikel Terkait
Jokowi Dianggap Alergi Pengadilan Usai Hadir di Forum Singapura
Jokowi di Singapura Bikin Gaduh, Alasan Sakit Dituding Hanya Sandiwara
Menguak Isu Pemakzulan Gus Yahya: Fakta Rapat Tertutup dan Respons PBNU
Jokowi Pilih Forum Global di Singapura Saat Gugatan Ijazah Menggantung di PN Surakarta