Motor Skuter Ini Punya Tampilan Sangar dan Sporty, Ini Dia Scomadi Technica 200i Adventure!

- Minggu, 04 Februari 2024 | 11:00 WIB
Motor Skuter Ini Punya Tampilan Sangar dan Sporty, Ini Dia Scomadi Technica 200i Adventure!

Selain itu, terdapat side bag pada motor skuter ini yang bisa menambah aura retro, juga dengan adanya bagasi di area dek kaki layaknya Lambretta atau Piaggio Vespa era '60an.

Soal mesin, Scomadi Technica 200i Adventure menggunakan 171.7cc 2 valve SOHC,

Mampu keluarkan tenaga 11.5 hp/8.000 rpm dan torsi 12.4 nm/5.500 rpm.

Walau berdesain retro modern, Scomadi Technica 200i Adventure sudah menggunakan pengereman cakram di kedua sisi, memang mantap!

Scomadi Technica 200i Adventure.

Baca Juga: Motor Cruiser Harley Davidson dengan Harga Terjangkau, Ada Ya? Kenalkan, ini Harley Davidson FXDS Convertible Pesaing Yamaha Royal Star, Memang Mantap

Soal dimensi, motor skuter sangar dan sporty ini miliki berat 132 kg dan tinggi jok 769 mm.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: dio-tv.com


Halaman:

Komentar