Valentino Rossi Joyride di Mandalika, Ternyata Sinyal untuk Masa Depan Balap Indonesia

- Sabtu, 31 Januari 2026 | 14:30 WIB
Valentino Rossi Joyride di Mandalika, Ternyata Sinyal untuk Masa Depan Balap Indonesia

Menurut Rossi, Mandalika punya peran strategis. Dia melihat antusiasme masyarakat Indonesia terhadap MotoGP bukan main-main, dan itu bisa jadi modal berharga.

ungkap Rossi dalam rilis resmi tim, Sabtu (31/1/2026).

Dia menambahkan, kehadiran sirkuit bertaraf internasional seperti Mandalika adalah peluang emas.

tandasnya.

Jadi, aksi satu putaran tadi bukan sekadar pamer. Itu adalah pernyataan. Sebuah penegasan bahwa Rossi masih terlibat penuh, baik secara fisik maupun visi, dalam proyek jangka panjang VR46 Racing Team. Dan dalam skema besar itu, Mandalika kembali menancapkan diri sebagai titik penting dalam peta balap motor dunia.


Halaman:

Komentar