Pemain asing IBK Altos itu merupakan salah satu pesaing Megawati dalam daftar top skor Liga Voli Putri Korea musim ini.
Saat ini, Brittany Abercrombie ada di posisi kedua dengan mengoleksi 624 poin sedangkan Megawati ada di peringkat delapan dengan 480 poin.
Sementara puncak klasemen daftar top skor Liga Voli Putri Korea musim ini dipimpin oleh Gyselle Silva dari GS Caltex.
Namun, pada pertemuan terakhir antara Red Sparks vs IBK Altos pada 2 Desember 2023 lalu, Megawati lebih unggul dari Abercrombie.
Dalam laga itu, Megawati berhasil menjadi pencetak angkan tertinggi dengan 33 poin.
Adapun Brittany Abercrombie mencatatkan 20 poin bagi IBK Altos.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: suaramerdeka.com
Artikel Terkait
RCTI Amankan Tikel Semifinal, Siap Pertahankan Gelar Juara
Bolmong Amankan Tiket Semifinal Porprov Sulut Usai Taklukkan Boltim Lewat Drama Adu Penalti
Demi Kuliah di Oxford, Han Willhoft-King Tinggalkan Karier di Manchester City
Perez: Derbi Jatim Persebaya Vs Arema Setara El Clasico