“Engineering update-nya tetap konsisten,” ujar jaksa mengutip paparan tersebut, “Chromebook memiliki keterbatasan koneksi dan kompatibilitas untuk aplikasi-aplikasi Kemendikbud.”
Intinya, perangkat itu dinilai tidak cocok. Malah, kata jaksa menambahkan, sekolah-sekolah tetap butuh personal computer dengan sistem operasi Windows.
Dan di saat itulah, usai mendengar penjelasan soal segala kekurangan perangkat tersebut, Nadiem Makarim didakwa mengucapkan kalimat "percayalah pada raksasa" itu. Sebuah pernyataan yang kini menjadi bagian dari berkas perkara.
Artikel Terkait
Ayah Kandung di Kubu Raya Diringkus Warga Usai Perkosa Anak 11 Tahun Berulang Kali
Doktif Tuntut Penyitaan Akun Medsos dr Richard Lee di Polda Metro
Washington Klaim Kendali Penuh atas Venezuela, Minyak Jadi Taruhan Utama
Pemeriksaan dr. Richard Lee Dihentikan Dini Hari, Kesehatan Tersangka Memburuk