Perundingan damai antara Hamas dan Israel akhirnya menunjukkan kemajuan. Kedua pihak sepakat memulai tahap pertama gencatan senjata di Gaza, termasuk pertukaran tawanan.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengumumkan kabar tersebut melalui platform Truth Social pada Rabu, 8 Oktober 2025 waktu setempat.
“Saya sangat bangga mengumumkan bahwa Israel dan Hamas telah menandatangani Tahap Pertama Rencana Perdamaian kami,” tulis Trump, dikutip dari Al Jazeera, Kamis 9 Oktober 2025.
Ia menambahkan, semua sandera akan segera dibebaskan dan pasukan Israel akan ditarik ke garis yang telah disepakati.
Artikel Terkait
Yordania Serang Basis ISIS di Suriah, Sementara Kurdi Dievakuasi dari Aleppo
Java FX: Platform Trading yang Buka Akses Global dan Utamakan Edukasi
Presiden Prabowo Gelar Rapat Khusus, Fokuskan pada Industri Garmen hingga Semikonduktor
Exxon dan Chevron Berbeda Sikap Soal Kembali ke Venezuela