MURIANETWORK.COM - Aksi ibu-ibu menggagalkan aksi pencurian tabung gas viral di media sosial.
Terlihat dalam video, seorang wanita berinisial I (29) mengenakan daster kuning berlari dan menghadang motor pelaku berinisial DFR (26) yang hendak kabur membawa barang curiannya hingga jatuh tersungkur karena ditabrak.
Namun, ia bisa kembali bangkit bahkan memegangi motor pelaku yang masih mencoba untuk kabur.
Artikel Terkait
Cilebut, Simpul Transportasi Bogor yang Makin Strategis: Tiga Jalur Alternatif untuk Komuter
Wakapolri Bongkar Masalah Internal: 67% Kapolsek hingga Brutalitas Dinilai Underperform
Dosen Perempuan Tewas Bugil di Kamar Hotel, Didampingi Perwira Polisi
Badai Salju Tewaskan Dua Wisatawan, Tujuh Lainnya Hilang di Taman Nasional Chile