"Saya diingatkan bahwa sebetulnya ini potensinya sangat besar," tuturnya.
"Insyaallah di saat mendatang kita akan berbuat terbaik untuk rakyat di sini. Kita berjuang supaya rakyat di sini peningkatan kesejahteraannya," tambah Prabowo.
Kunjungannya tak lama. Namun sebelum berpindah ke lokasi berikutnya, ia pamit dengan sebuah harapan.
"Saya izin pamit ke titik selanjutnya. Mudah-mudahan yang terbaik untuk rakyat semuanya," ucapnya sebelum beranjak pergi.
Artikel Terkait
Target Zero Accident MBG 2026 Terganjal 1.242 Kasus Keracunan di Januari
Ijazah Jokowi dan Ujian Terakhir Kerahasiaan Publik
Haji Isam Pacu Hilirisasi, Jhonlin Group Garap Baterai Nikel di KEK Setangga
Opini Publik Barat Berbalik: Dukungan AS untuk Israel Mencatat Titik Terendah Sejarah