Senin depan, suasana di sekitar Istana Merdeka dan Gedung DPR diprediksi bakal ramai oleh aksi massa. Aliansi Buruh yang terdiri dari Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) dan Partai Buruh telah mengonfirmasi rencana unjuk rasa mereka.
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Budi Hermanto, membenarkan informasi tersebut. Saat dihubungi, responsnya singkat saja.
"Iya," ujar Budi.
Artikel Terkait
PDIP Ancang-ancang Pecat Kader yang Terjerat Korupsi Jelang Rakernas
Pandji Pragiwaksono: Ketika Panggung Komedi Jadi Ruang Kritik Terakhir
Panji Pragiwaksono Buka Kunci: Ini Alasan Sebenarnya Anies Absen di Spesial Netflix
Padel vs Tenis: Mana yang Lebih Ampuh Bakar Kalori?