Kepala Desa juga berharap agar patroli ini sering dilakukan oleh Satgas Indo RDB XXXIX-E/MONUSCO, karena masyarakat merasa aman dan nyaman dengan kehadiran patroli di Desa Boya.
Hal ini sejalan dengan Visi Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto tentang TNI PRIMA (Profesional, Responsif, Integratif, Modern dan Adaptif) yang diwujudkan dalam responsif terhadap situasi keamanan masyarakat desa setempat dan Integratif saling menyatu bekerjasama dengan kepala desa serta adaptif terhadap lingkungan di desa Boya.(LAN)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: pontianaknews.com
Artikel Terkait
Iran Perkuat Armada Drone, AS Siagakan Pasukan di Ambang Ketegangan
Iran Ancam Hantam Jantung Tel Aviv Jika AS Berani Serang
Ledakan di Teheran Bukan Serangan, Tapi Ketegangan AS-Iran Makin Menderu
Latihan Tembak Iran dan Manuver AS: Selat Hormuz Kembali Jadi Ajang Adu Kekuatan