LOMBOK INSIDER – Artis Raffi Ahmad memboyong keluarga dan timnya untuk berlibur di akhir tahun ini ke Paris dan London.
Di Paris, Raffi Ahmad berkunjung ke beberapa tempat seperti Menara Eifel, The Champs Elysees, Le Nusa dan masih banyak lagi.
Setelah dari Paris, Raffi Ahmad memutuskan untuk melanjutkan liburannya kali ini ke London.
Melalui unggahannya di akun Instagram @raffinagita1717, ia mengungkap jika London merupakan permintaan Rafathar.
Dimana Rafathar, jelas Raffi, ingin berkunjung ke Winter Wonderland dan nonton bola ke Liverpool.
Dalam liburannya kali ini, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina terlihat bertemu dengan beberapa artis di tanah air.
Artikel Terkait
Klaim Anti-Poligami Habib Bahar Runtuh, Istri Ketiga Bongkar Pernikahan Diam-diam
Dhani-Mulan Jameela Bantah Keras Isu Perceraian yang Dikabarkan Viral dari TikTok
Madison Beer Trendingkan Bittersweet, Lagu tentang Luka dan Kebebasan Pascaputus Cinta
Ramalan Kelam dan Pilihan Pahit Ruben Onsu di Ujung Pernikahan