murianetwork.com - Kabar duka datang dari musisi senior Indonesia yang bernama Harry Sabar Tobing.
Harry Sabar Tobing dikabarkan meninggal dunia pada Jumat, 29 Desember 2023, pukul 09.00 WIB lalu di Jakarta.
Baca Juga: Harry Sabar Meninggal Dunia Karena Sakit Apa? Ternyata Pencipta Lagu Catatan Si Boy Ini Terkena…
Saat ini jenazah Harry Sabar Tobing disemayamkan di rumah duka Jalan Baladewa, Tanah Tinggi, Jakarta.
Pihak keluarga memohon maaf dan doa untuk sang musisi senior Indonesia tersebut.
Artikel Terkait
Roby Tremonti Dituding Sebagai Bobby dalam Buku Kisah Korban Kekerasan Seksual
Ridwan Kamil Fokus Temani Arka Gambar Usai Perceraian
Kasus Hukum Tunda Pernikahan, Barang-Barang Ammar Zoni Sudah Hijrah ke Rumah Kamelia
Inara Rusli Terpisah dari Anak, Mertua Beri Syarat Tegas