Virgoun Cuma Senyum, Tak Berkutik Dengar Laporan Terbaru Inara

- Senin, 24 November 2025 | 15:40 WIB
Virgoun Cuma Senyum, Tak Berkutik Dengar Laporan Terbaru Inara

keluhnya.

"Saya berpikir mental cucu saya sih, karena Starla itu sudah lumayan gede dan mengerti. Jadi aku bisa bilang ini di luar nalar, kok bisa kejadian kayak gini,"

sambung Eva dengan nada prihatin.

Yang paling disayangkan Eva, Inara yang dulu dikenal sebagai korban perselingkuhan, kini justru berada di posisi yang berlawanan. Eva teringat pernyataan Inara di acara dr. Richard Lee, di mana Inara pernah berkomentar pedas tentang "pelakor".

"Sangat disayangkan kalau menurut saya, hendaknya sih seperti ini nggak terjadi, karena situ sudah ngalamin. Dulu situ ngomongnya enak banget di dr. Richard kemarin, kalau jadi pelakor nggak penting cantik, yang penting nggak tahu diri,"

kenangnya.

Di tengah segala drama, Eva tetap berharap yang terbaik. Bukan cuma buat Inara, tapi terutama buat ketiga cucunya.

"Mudah-mudahan semua menjadi baik, karena kalau kamu ada apa-apa cucuku yang kasihan, yang tiga itu, itu yang saya pikirin,"

pungkasnya penuh harap.


Halaman:

Komentar