murianetwork.com-Stasiun Klimatologi Jawa Barat mempublikasikan Ramalan Cuaca selama Tiga Hari Ke depan 6 - 8 Januari 2024 agar masyarakat lebih waspada. Rilis Sabtu 6 Januari 2024.
Menurut Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Ciamis, Memet Hikmat AKS, masyarakat harus waspada.
Seperti yang disampaikan oleh stasiun klimatologi jawa barat, sebagai berikut :
Tanggal 6 Januari 2024. Bagi masyarakat Jawa Barat, harap waspada karena ada indikasi hujan sedang, hingga lebat disertai petir atau kilat bahkan ada angin kencang pada siang hari hingga malam.
Baca Juga: Waspadai 4 Penyakit yang Menyerang Saat Cuaca Panas !
Daerah yang terindikasi mengalami hal ini adalah wilayah kabupaten dan kota Bogor, kota Depok, Kabupaten Karawang, kabupaten dan Kota Sukabumi, Kabupaten Cianjur, Kabupaten Purwakarta.
Artikel Terkait
Defisit APBN 2025 Melonjak, Menkeu: Ini Langkah Sengaja untuk Jaga Ekonomi
Pemerintah Perketat Skrining Kesehatan Jemaah Haji Usai Sorotan dari Arab Saudi
APBN 2025: Defisit Melebar, Purbaya Tegaskan Langkah Jaga Ekspansi Ekonomi
Prabowo Ganjarkan Bonus Rp1 Miliar per Emas SEA Games, Total Tembus Rp465 Miliar