Dia menyebut, seharusnya PTN bisa menggerakkan lembaga pencari dananya untuk mencari uang.
"Jadi memang menurut saya PTN kita itu memang tax spender boy. Jadi sudah biasa belanja, tidak biasa cari uang. Jadi harus ada perubahan karakter. Ajarilah mereka ini untuk cari duit, bukan untuk buang duit," kata Muhadjir.
"Dan ini memang tidak mudah. Saya berani ngomong gini kan saya pernah jadi rektor. Kalau saya harus cari, kalau enggak cari (uang) dulu, enggak mungkin belanja kan. Jadi sebetulnya perguruan tinggi itu kalau sudah ada kemampuan perubahan sikap mental untuk menjadi pencari uang, bukan pembelanja, itu enggak ada masalah," ujar dia.
Sumber: kompas
Artikel Terkait
Changan Resmi Berlabuh, Lumin dan Deepal S07 Siap Guncang Pasar Mobil Listrik Indonesia
Mulai Desember 2025, Enam Kereta Jarak Jauh Tak Singgah Lagi di Stasiun Jatinegara
Changan Bongkar Senjata Rahasia di Debut Indonesia, Mobil Setir Kiri Ramaikan Panggung
Modus Baru Penipuan Online Mengatasnamakan Coretax DJP, Komdigi Beri Peringatan