Di akhir video, nampak pria bernama Albert itu menawarkan agar tagihan makanan mereka disatukan.
Namun, Jiah langsung menolak dan meminta agar tagihannya tetap dipisah. Belakangan, diketahui om-om botak yang ajak YouTuber Korea Selatan ke hotel itu bukan bernama Albert, melainkan Asri Damuna.
Ia adalah Kepala Kantor Unit Penyelenggara Bandar Udara Sangia Nibandera Kolaka, Sulawesi Tenggara yang baru saja naik jabatan.
Kantor UPBU tersebut berada di bawah Kementerian Perhubungan. Sementara Asri juga sudah memiliki istri yang menjabat sebagai Ketua Dharma Wanita Persatuan Sangia Nibandera.
Tim tvonenews sudah berusaha menghubungi pria yang diviralkan tersebut, namun hingga berita ini diturunkan, Asri Damuna belum meresponnya
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Premanisme dan Ormas Timbulkan Beban Biaya Investasi Hingga 40 Persen
7,5 Juta Mata Pencaharian Terancam, Pedagang Thrifting Serukan Legalisasi ke DPR
Harga Beras Stabil Jelang Nataru, Pemerintah Klaim 214 Wilayah Alami Penurunan Harga
Mentan Bongkar Praktik Serakahnomics yang Ancam Pangan Nasional