murianetwork.com - Jawa Timur adalah sebuah wilayah provinsi yang Ibukotanya terletak di Kota Surabaya.
Terdapat lima daerah yang dikenal memiliki letak paling jauh dari pusat kota Jawa Timur, Surabaya.
Hal itu dapat diamati dari data jarak setiap kabupaten kota menuju Ibukota provinsi yang dirilis Badan Pusat Statistik Provinsi Jatim.
Jika membahas daerah terjauh dari pusat kota Jawa Timur, tentu diantaranya ada Pacitan dan Banyuwangi.
Akan tetapi diantaranya kedua wilayah itu, mana yang menjadi juaranya daerah paling terpencil?
Jawa Timur yang terletak di ujung timur Pulau Jawa ini memiliki luas wilayah sebesar 48.036,84
km².
Artikel Terkait
Tabungan Emas BRI Tembus 13,7 Ton, Minat Investasi Masyarakat Melejit
Masa Depan Tanpa Uang Tunai: Elon Musk Ramalkan Era Baru di Mana AI dan Robot Hapus Kemiskinan
Stasiun Jatinegara Ditinggalkan, Enam Kereta Jarak Jauh Tak Berhenti Lagi
Roy Suryo Dicekal ke Luar Negeri, Diizinkan Jalan-jalan ke Bali