Kabar duka datang dari dunia hiburan. Selebgram Lula Lahfah dikabarkan meninggal dunia pada Jumat malam, 23 Januari. Ia baru berusia 26 tahun.
Ungkapan duka pun mulai berdatangan. Salah satunya dari Shandy Purnamasari yang mengonfirmasi kabar ini lewat unggahan di Instagram Story-nya.
Sayangnya, pihak keluarga sendiri masih memilih untuk tutup mulut. Hingga berita ini diturunkan, belum ada konfirmasi resmi dari mereka. Upaya untuk mendapatkan klarifikasi lebih lanjut masih terus dilakukan.
Artikel Terkait
Den Uil Puas, Jonathans Langsung Panaskan Persaingan di Lini Serang Excelsior
Jaringan Narkoba Jakarta-Bekasi Digulung, Sabu 1,2 Kg dan Ribuan Ekstasi Diamankan
Hujan Deras Seminggu, Mal di Jakarta Sepi Pengunjung
Benteng Pendem Ambarawa Bangkit Setelah Revitalisasi Rp156,8 Miliar