"Kalau saya penyidiknya, saksi Aep, Dede dan Melmel harus diperiksa untuk diperdalam," kata Susno seperti disitat dari Youtube iNews Official.
Sebab, kata Susno, Rudiana tahu dari mana kalau 11 orang yang disebut itu ada pelaku, begitu juga Aep dan Dede serta Melmel mereka tahu dari mana?
"Jangan-jangan mereka adalah pelakunya," ungkap Susno.
"Atau bahkan Aep ini juga pelaku? Saya tidak nuduh, cuma kok dia tahu persis," tambahnya
Lebih lanjut Susno mengatakan, kalau memang Aep terindikasi sebagai pelaku, mudah-mudahan Aep ini dia tidak melarikan diri.
"Jangan-jangan dia pelaku, mudah-mudahan dia gak lari," pungkas Susno.
Sumber: viva
Artikel Terkait
Eggi Sudjana Minta Jokowi Bantu Cabut Cekal untuk Berobat ke Luar Negeri
Pertemuan di Solo: Kunjungan Tersangka ke Rumah Ayah Gibran Picu Tafsir Politik
Kunjungan Tersangka ke Solo Picu Sindiran Tajam: Ada Pejuang, Ada Pecundang
Roy Suryo Geram Disingkirkan dari Pertemuan Eggi-Jokowi di Solo