MURIANETWORK.COM -Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Jawa Barat, Haru Suandharu, siap maju pada Pilkada Jawa Barat 2024, sebagai bakal calon gubernur.
Penegasan itu itu diungkap Haru saat menjadi narasumber pada kanal YouTube Hendri Satrio alias Hensat, dikutip Kantor Berita Politik RMOL, Minggu (9/6).
Menurut Haru, saat ini Jabar memiliki persoalan kompleks, mulai dari pengangguran, stunting, kemiskinan ekstrem, risiko bencana alam, serta sampah.
"Jabar itu kan tujuan investasi terbesar di Indonesia, tapi ternyata tidak berdampak kepada lapangan pekerjaan yang tersedia. Selama ini investasinya padat modal," kata Haru.
Artikel Terkait
Direktur Djarum Dilarang Keluar Negeri, Terkait Dugaan Penggelapan Pajak
Purbaya Gebrak Meja: Thrifting Ilegal Tak Bisa Ditebus Pajak
Denny Indrayana Soroti Sikap Jokowi yang Ogah Pamer Ijazah Asli
Ray Rangkuti Soroti Kekuatan Politik di Balik Penetapan Tersangka Kasus Ijazah Jokowi