“Tentu saja Pak Jokowi menginginkan kerja-kerja baiknya selama ini dapat dilanjutkan oleh penerusnya,” ujar Dedek Prayudi.
“Pak Jokowi menganggap bahwa Pak Prabowo dan Mas Gibran merupakan orang-orang yang paling tepat untuk melanjutkan kerja-kerja baik Pak Jokowi,” lanjutnya.
Dedek Prayudi mengatakan bahwa pihaknya menyerahkan sepenuhnya kepada Presiden Jokowi apakah akan menggunakan haknya secara terbuka untuk mendukung atau ikut dalam berkampanye.
Dedek Prayudi juga memastikan bahwa TKN dari Prabowo – Gibran tidak akan mendorong-dorong Jokowi untuk menyatakan dukungan secara terbuka.
“Pak Jokowi ketika di doorstop dan mengucapkan sesuatu yang dimana sesuatu tersebut bagian dari pada pasal-pasal yang ada di dalam undang-undang saja sudah dikatakan curang sana curang sini,” ucapnya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayopalembang.com
Artikel Terkait
UGM Dinilai Gagal Tunjukkan Arsip Legalitas Ijazah Jokowi
KPU Solo Bantah Keras Isu Pemusnahan Berkas Pendaftaran Jokowi
Arsul Sani Pamer Ijazah Asli, Denny Indrayana: Beda Bumi dan Langit dengan Sikap Jokowi
Anggota Bon Jowi Tuduh Jokowi Psikopat jika Sengaja Tak Tunjukkan Ijazah Asli