Memasuki babak kedua, Uzbekistan langsung tancap gas. Namun, kiper Qatar Meshaal Barsham tampil gemilang dengan menggagalkan beberapa tendangan
Uzbekistan akhirnya bisa menyamakan kedudukan menjadi 1-1 di menit ke-59. White Wolves mencetak gol melalui tendangan kaki kiri Odiljon Khamrobekov. Skor bertahan 1-1
Pada akhirnya tak ada gol tercipta di sisa babak kedua ini. Laga harus dilanjutkan ke babak extra time.
Di babak tambahan waktu, kedua tim sama-sama memiliki peluang untuk mencetak gol. Namun, tidak ada yang berhasil jadi gol.
Pemenang harus ditentukan via adu penalti. Di sini, hanya dua eksekutor Qatar yang gagal mencetak gol. Sementara dari Uzbekistan, tiga penendang.
Dengan demikian Qatar keluar sebagai pemenang. Mereka menang adu penalti 3-2 atas Uzbekistan.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kaltenglima.com
Artikel Terkait
Misteri Terakhir Super Dan: Gelar Indonesia Open yang Tak Pernah Tersentuh Sang Legenda
Ivar Jenner Buka Suara Soal Kunci Kenyamanan di Timnas Indonesia U-22
Jonatan Christie Gilas Yushi Tanaka, Melenggang ke 16 Besar Australian Open 2025
Jonatan Christie Tumbang, Langkah di Australian Open 2025 Terhenti di Tangan Yushi Tanaka