BALISUARAMERDEKA - Pengurus Kabupaten Federasi Olahraga Kabaddi Seluruh Indonesia (Pengkab FOKSI) Badung menggelar kejuaraan tingkat pelajar pada 19-21 Januari mendatang.
Kejuaraan yang dinamai Badung Cup ini bertujuan untuk mencari bibit-bibit atlet baru di daerah Gumi Keris tersebut.
Ketua Harian Pengkab FOKSI Badung I Kadek Sudharma Hariawan menerangkan, kejuaraan ini digelar di GOR Mengwi pada 19 -21 Januari mendatang.
Baca Juga: Bukan Jadi Yang Terbanyak, Tabanan Berhasil Loloskan 27 Atlet ke PON XXI 2024, Ini Rinciannya!
Adapun fokus kejuaraan ini dari SD, SMP dan SMA dengan masing-masing nomor yang disesuaikan.
"Untuk SD nomornya Super Five, SMP nomor Three Star dan Super Five. Sementara untuk SMA nomor National Style," jelasnya, Selasa (9/1/2024).
Artikel Terkait
Ledakan Emosi Conte di San Siro: Kartu Merah dan Protes yang Mengguncang Laga Inter vs Napoli
Souza Murka: Penonton Bayar Tiket, Cuma Dapat 45 Menit Sepak Bola Nyata!
Pangkat Melonjak Dua Tingkat, Hadiah Istimewa untuk Atlet TNI Peraih Emas SEA Games
Diks dan Hubner Cetak Gol, Malam Minggu Indonesia Bersinar di Eropa