Polisi Segera DPOkan Pelaku Pembunuhan Guru SD di Gunungputri

- Rabu, 28 Januari 2026 | 07:45 WIB
Polisi Segera DPOkan Pelaku Pembunuhan Guru SD di Gunungputri

Di sisi lain, upaya pengejaran sudah dimulai. Tim telah mendatangi rumah sang tersangka. Sayangnya, saat pemeriksaan dilakukan, pelaku tak berada di tempat. Hanya anggota keluarganya yang ditemui di lokasi.

"Diduga pelaku tidak ada di rumah saat itu," tutur Rudolf singkat.

Pencarian kini terus digenjot. Masyarakat sekitar diharap tetap waspada sementara polisi memburu orang yang diduga kuat telah menghilangkan nyawa seorang pendidik itu.


Halaman:

Komentar