JAKARTA, murianetwork.com - Libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) tentu akan dipadati kendaraan.
Orang-orang akan menikmati liburan untuk berkumpul bersama keluarganya.
Mereka tentu bisa juga memilih opsi untuk pulang ke kampung halaman.
Serta banyak juga yang memilih untuk berlibur ke tempat wisata.
Banyak orang akan memanfaatkan waktu liburnya dengan sebaik mungkin sebelum mereka kembali bekerja.
Umumnya mereka melakukan perjalanan menggunakan kendaraan pribadi untuk berlibur.
Artikel Terkait
Warisan Pahit Kesultanan Melayu: Tuan di Sejarah, Tergusur di Tanah Leluhur
Ancaman Digital: Ketika Gawai Menggerogoti Keharmonisan Rumah Tangga
Paguyuban Serahkan Terduga Pelaku Penganiayaan Driver Ojol ke Polda Sleman
Polri Bongkar Ladang Ganja 51,75 Hektare di Hutan Aceh, Modus Distribusi Lewat Aliran Sungai