Kakek di Pacitan Tewas Diseruduk Sapi Peliharaan Sendiri

- Selasa, 16 Desember 2025 | 20:12 WIB
Kakek di Pacitan Tewas Diseruduk Sapi Peliharaan Sendiri

Dari hasil pemeriksaan sementara, lukanya cukup parah. "Ditemukan luka di kepala bagian belakang, hidung mengeluarkan darah, telinga kanan kiri hematum, patah tulang rusuk kanan, dan lengan kiri patah," ucap Thomas merinci kondisi korban berdasarkan pemeriksaan petugas puskesmas setempat.

Kini, suasana sudah mereda. Keluarga korban, meski berduka, memilih untuk ikhlas. Mereka tidak menuntut penyelidikan lebih lanjut dari kepolisian.

"Pihak keluarga menerima dan tidak menuntut proses penyelidikan oleh pihak kepolisian, sapi sudah dalam keadaan tenang dan terkendali," tambahnya menutup penjelasan.


Halaman:

Komentar