Menurut penjelasannya di postingan yang sama, saran untuk memprioritaskan anggaran ke program yang langsung bersentuhan dengan masyarakat sudah ia sampaikan jauh sebelumnya. Ia ingin dana dialihkan ke hal-hal yang lebih mendesak.
Tak cuma itu. Bang Choy mengungkapkan, dalam rapat paripurna tanggal 27 November 2025 lalu, ia kembali menegaskan hal yang sama melalui pandangan fraksinya. Ia sudah menyampaikan dengan jelas.
Pesan terakhirnya itu terdengar seperti pengingat. Sekaligus bentuk kepasrahan. Pada akhirnya, keputusan memang ada di tangan eksekutif.
Artikel Terkait
Emak-emak Warung Depok Gagalkan Pencurian Saat Tertidur, Pelaku Diringkus Warga
Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia di Apartemen Mewah Kebayoran
Tiga Hari Genangan, Warga Rawa Buaya Berjuang Usir Banjir
Dewan Perdamaian Gaza Trump Dinilai Abaikan Suara Palestina