Kecelakaan ini menewaskan setidaknya 61 penumpang, yaitu 57 penumpang dan empat kru. Menurut manifes penerbangan, Assis adalah penumpang ke-58 yang tak naik pesawat.
Setelah tahu soal kecelakaan Assis langsung mencari petugas yang melarangnya naik pesawat kemudian memeluknya.
"Saya memeluknya karena dia melakukan tugasnya. Jika dia tak melakukannya, mungkin saya tak akan melakukan wawancara ini hari ini. Saya bicara sambil marah-marah, tapi orang ini, saya bahkan tak tahu namanya, menyelamatkan hidup saya," ucap Assis.
Sumber: inilah
Artikel Terkait
Satu Kata Putin Soal Cinta yang Mengguncang Dunia
Pahlawan Muslim di Bondi: Donasi Rp 41,7 Miliar Mengalir untuk Penyelamat Yahudi
Angka Bunuh Diri di Kalangan Tentara Israel Melonjak Sejak Konflik Gaza
Badai Ganas Robohkan Replika Patung Liberty Raksasa di Brasil