Poster Film Back to Black, Sebuah Biopik Penyanyi Amy Winehouse Telah Dirilis Catat Ini Jadwal Tayangnya!

- Sabtu, 13 Januari 2024 | 15:31 WIB
Poster Film Back to Black, Sebuah Biopik Penyanyi Amy Winehouse Telah Dirilis Catat Ini Jadwal Tayangnya!

 

GORAJUARA - Satu karya biopik tentang seorang penyanyi telah resmi dirilis poster dan trailer film Back to Black.

Inilah film Back to Black yang diperankan Marisa Abel sebagai seorang penyanyi.

Film Back to Black mengungkap sosok penyanyi Amy Winehouse berikut musiknya, hidupnya, dan warisannya.

Baca Juga: Poster dan Trailer Film Abigail Resmi Dirilis Universal Pictures, Begini Penampakan dan Jadwal Tayangnya!

Sebagaimana diposting akun Twitter (X) Flick Magazine yang mengkonfirmasi tentang film Back to Black.


Halaman:

Komentar