murianetwork.com - Pasangan WNI yang berkunjung ke Australia hampir kena denda sebesar Rp50 juta di imigrasi Australia.
Kronologi kejadian diceritakan yang bersangkutan, dilansir dari IG folkshitt, 30 Januari 2024.
Awalnya, pasangan tersebut bertolak ke Australia bersama 1 orang anak.
Ia terbang dari Indonesia menggunakan pesawat Garuda Indonesia.
Di dalam pesawat, mereka disajikan makanan untuk dimakan saat itu juga.
Namun ternyata, makanan yang disajikan oleh maskapai saat itu tersisa satu untuk anaknya.
"Anakku gak sempet makan makanan pesawat karena dia tidur sepanjang malam," katanya.
Artikel Terkait
Trump Siap Tawarkan Jet F-35 dalam Pertemuan Bersejarah dengan Putra Mahkota Saudi
MBS Terima Surat Rahasia Iran Sebelum Bertemu Trump: Apa Isi dan Maksudnya?
Ancaman Operasi Militer AS ke Venezuela: Maduro Peringatkan Gaza Baru di Amerika Selatan
Pemain Sepak Bola Israel Ditangkap Diduga Rudapaksa Turis AS, Netizen Geram!