murianetwork.com – Kitab acuan para leluhur Primbon Jawa memaparkan adanya 5 weton spesial yang pemiliknya ternyata tak akan pernah jatuh miskin.
5 weton spesial yang pemiliknya ternyata tak akan pernah jatuh miskin tersebut di dalam Primbon Jawa bisa berlaku untuk laki-laki maupun perempuan.
Lalu, apa sajakah 5 weton spesial yang pemiliknya ternyata tak akan pernah jatuh miskin tersebut sebagaimana disebutkan dalam Primbon Jawa?
Dilansir murianetwork.com dari kanal YouTube Pandawa Cirebon, Senin, 25 Desember 2023, inilah 5 weton spesial yang pemiliknya ternyata tak akan pernah jatuh miskin sebagaimana dipaparkan dalam Primbon Jawa.
- Rabu Legi
Orang dengan weton ini mempunyai neptu 12 di bawah naungan lebu katiup angin, aras kembang, sumur sinaba, dan kalalinantang.
Orang dengan weton ini sangat sederhana dalam menjalankan kehidupan sehari-hari. Giat bekerja, tekun, rajin, dan selalu menyisihkan rezeki.
Artikel Terkait
Fadly Faisal Kenang Lula: Dia Traveling ke Eropa, Tapi Pesan Rendang
Tabung Pink di Apartemen Dharmawangsa: Kematian Lula Lahfah Tetap Jadi Misteri
Irfan Hakim Buka Suara Soal Video yang Dituduh Normalisasi Penelantaran Anak
Ammar Zoni Mohon Tak Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang