murianetwork.com – Perlu diketahui bahwa sebuah mata air atau sendang di daerah tertentu kerap kali dianggap sebagai tempat suci.
Maka, tak heran jika beberapa orang termasuk tokoh besar berbondong-bondong datang ke mata air suci itu dengan tujuan tertentu.
Salah satunya mata air di Yogyakarta, yang kabarnya sering dikunjungi langsung oleh Presiden Soeharto.
Nama mata air fenomenal di Yogyakarta tersebut adalah Sendang Semanggi, berada di bukit Sempu, Sembungan, Bangunjiwo, Kasihan, Bantul, Yogyakarta.
Konon, Sendang Semanggi ini ditemukan oleh seorang pria bernama Romo Marto sekitar tahun 1940 usai mendapatkan wangsit.
Dilansir murianetwork.com dari kanal YouTube Moko Channelll Sejarah, Romo Marto kala itu menemukan sendang Semanggi setelah menelusuri Gunung Sempu.
Artikel Terkait
Ivan Gunawan Wakafkan Tanah untuk Masjid, Ini Tabunganku untuk Akhirat
Salshabilla Adriani Ungkap Cerita Sepele yang Bikin Geleng-Geleng di Awal Pernikahan
Foto Viral dan Komentar Lama: Benarkah Jule dan Jefri Nichol Lebih dari Sekadar Teman?
Mentan Amran Salah Sebut Nama Gubernur Jabar, Ruang Rapat Bergemuruh Tawa