Di tengah badai, masih ada sedikit titik terang. Beberapa saham bahkan mampu melesat tinggi. WAPO (PT Wahana Pronatural Tbk) jadi juaranya, melonjak 34,04 persen ke Rp252. Diikuti STAR (PT Buana Artha Anugerah Tbk) yang naik 24,80 persen dan BOGA (PT Bintang Oto Global Tbk) dengan kenaikan hampir 25 persen.
Tapi, daftar penderita jauh lebih panjang.
Saham-saham seperti IMPC, BUVA, dan AIMS tercatat sebagai yang terpuruk, masing-masing anjlok 15 persen. Mereka mewakili ratusan emiten lain yang harganya rontok, menandai salah satu hari terberat bagi investor di tahun 2026 ini.
Dhera Arizona
Artikel Terkait
Tambang Emas Martabe Beralih ke BUMN Baru di Bawah Danantara
Merger Tiga Anak Usaha Pertamina Mundur ke Februari 2026
Di Balik IHSG Anjlok 8%, BEI Tegaskan Minat IPO Tak Surut
Indonesia Dapat Deadline 2026 dari MSCI, Ancaman Turun Peringkat Mengintai