Gak Perlu Keluar Kota, Kamu Bisa Tahun Baru di Jakarta Sambil Nonton Konser di Bundaran HI, Ada Jebolan AGT 2023 Lho!

- Jumat, 29 Desember 2023 | 15:02 WIB
Gak Perlu Keluar Kota, Kamu Bisa Tahun Baru di Jakarta Sambil Nonton Konser di Bundaran HI, Ada Jebolan AGT 2023 Lho!

Adapun acara " Festival Malam Muda-Mudi, Jakarta Kota Global" dilaksanakan pada Minggu, 31 Desember 2023, mulai pukul 18.00 - 01.30 WIB. 

Selain konser, sejumlah acara seperti Drone Show, Watermist Show, Bazar UMKM Kuliner dan lainnya bakal memeriahkan acara "Festival Malam Muda-Mudi, Jakarta Kota Global".

Baca Juga: Rayakan Tahun Baru di Amanah Leisure Bandung, Bayar 100 Ribu Sudah Dapat Makan dan Fasilitas Berikut Ini

Untuk konser di acara "Festival Malam Muda-Mudi, Jakarta Kota Global", ada sejumlah penyanyi yang akan ikut ambil bagian. 

Dilansir dari unggahan Instagram @dkijakarta pada 28 Desember 2023 oleh GORAJUARA, salah satu penyanyi yang akan tampil nanti adalah Cakra Khan. 

Sebelum tampil menghibur masyarakat Jakarta nantinya, Cakra Khan sempat mencoba peruntungan di Amerika Serikat pada 2023.

Baca Juga: Rekomendasi Spot Terbaik Saksikan Pesta Kembang Api Malam Tahun Baru 2024 dan Nikmati Panorama Indah Bandung dari Ketinggian

Dalam hal ini, Cakra Khan sempat unjuk gigi di ajang AGT (America's Got Talent) 2023.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: gorajuara.com


Halaman:

Komentar