"(Ibu berbaju oranye) sudah ditangkap," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi, Jumat (7/6/2024).
Kasus pencabulan anak itu ditangani Subdit Jatanras Ditkrimum Polda Metro Jaya. Saat ini pelaku sedang diperiksa oleh penyidik.
"(Kasus tersebut ditangani) Jatanras Ditkrimum PMJ," kata Ade.
Sebelumnya, video ibu berbaju oranye mencabuli anak kandungnya viral di media sosial. Polisi pun langsung menyelidiki video tersebut.
Artikel Terkait
PMI Manufaktur Indonesia Capai 51,2, Airlangga: Penggerak Utama Ekonomi Kuartal IV-2025
Banjir Rob Demak Mulai Surut, BPBD Kerahkan Pompa Air untuk 4 Desa
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 1-3: Kalah di Laga Perdana Piala Dunia
SPPG Polresta Pati Minta Maaf, Makanan Bergizi SMP Negeri 1 Pati Terlambat Didistribusikan